Cara Gampang Memindahkan Data OBB Game atau Aplikasi Ke Sdcard Menggunakan Foldermount [root]



Memindah kan data obb game ke external atau ke sd card adalah hal yang sangat penting buat sobat yang memiliki android dengan kapasitas internal nya sangat minim.karena di saat internal mulai kehabisan ruang akan ada gejala androidnya lemot,ngelag dan tidak bisa menginstal aplikasi atau game kembali.

Sebenarnya game atau aplikasi ada yang bisa dipindah kan ke sdcard ada juga yang tidak,nah kali ini admin akan share cara memindahkan data game atau aplikasi tersebut untuk membantu mekegakan ruang internal android sobat menggunakan aplikasi Foldermount dan cara ini mewajibkan android yang sudah di ROOT ya.


Baik sebelum membaca intruksi langkah - langkah sobat download bahan bahannya di bawah ini : 



Aplikasi Yang Dibutuhkan
1.Root Expoler
2. FolderMount Premium v2.7.5  
Note : Tidak Harus Menggunakan Root Explorer Menggunakan
aplikasi Sejenis File Manager juga bisa sob.

CARA DAN PENGGUNAAN 
  • Install FolderMount Dan Rootexplorer nya
  • Buka FolderMount, pertama kali instal muncul permintaan akses ROOT ijinkan/Allow, kemudian muncul lagi pesan popup dari FolderMount untuk Fix SD Card, Klik OK otomatis akan Reboot
  • Pindahkan data game yang ada di internal ke eksternal menggunakan Root Explorer atau File Manager 
  • Contoh Misal admin mau memindahkan data obb game fifa 14 dari internal/Android/obb/com.ea.game.fifa14 ke SD Card/Android/obb/com.ea.game.fifa14
  • Buatlah folder baru di External sesuai dengan nama folder game dan lokasi data game, misal SDcard/Android/obb/com.ea.game.fifa14
  • Buka lagi FolderMount, tambahkan setting data secara manual dengan cara tap icon +
  • Isilah Name sesuai keinginan misal data fifa14, obb fifa14 kemudian tap Source, pilih folder game yang tadi dibuat di internal lalu muncul pesan tap OK otomatis Destination akan terisi, tap icon Check √
  • Tap icon Pin di bawah sebelah kiri hingga icon Pin berwarna hijau

  • Selesai
UNTUK CARA MUDAHNYA
  • Buka Folder Mount nya Pilih APPS ANALYLER
  • Klik game atau aplikasi yang mau dipindahkan
  • Jika Data Game nya terletak di Folder OBB Maka Pilih Create Pair Di bagian OBB nya
  • Jika Data Game nya terletak di Folder DATA Maka Pilih Create Pair Di bagian OBB nya
  • Tunggu Hingga Selesai Proses

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Gampang Memindahkan Data OBB Game atau Aplikasi Ke Sdcard Menggunakan Foldermount [root]"

Posting Komentar